Sanggahan

Penak IT merupakan blog yang bersifat Informasi dan anda dapat menjelajahi semua konten artikel didalam blog ini. Semua tulisan yang ada di sini mewakili sebagian isi kepala saya sehingga isinya relatif terhadap sudut pandang saya yang mungkin akan sedikit berbeda dengan sudut pandang Anda.

Jika Anda merasa ada konten (potongan artikel/buku/majalah/publikasi atau gambar atau video) Anda dicantumkan tanpa izin dan/atau tanpa menyertakan sumber pada blog ini, silahkan mengajukan gugatan melalui komentar atau mengirimi saya pesan pribadi melalui kontak yang sudah tertera di Hubungi Saya.

Syarat pengajuan sesuai dengan yang tercantum dalam DMCA (Digital Millennium Copyright Act), yang isinya sudah dikurangi dan disesuaikan dengan kondisi Indonesia, sebagai berikut :
  1. Sebutkan link ke halaman pada blog ini yang melanggar hak cipta Anda
  2. Cantumkan bukti yang mendukung bahwa konten tersebut adalah murni hasil karya anda, atau hak ciptanya dimiliki oleh anda. Contoh pembuktian dapat dilakukan dengan menyertakan link konten aslinya.
  3. Kirimkan gugatan untuk saya review
  4. Berikan tenggang waktu 15 hari, karena ada kemungkinan saya sedang offline
  5. Jika gugatan anda logis dan terbukti, saya akan segera menghilangkan konten yang melanggar hak cipta anda dan akan mengajukan permohonan maaf melalui kontak dimana anda menghubungi saya atau memberikan komentar pada web atau blog anda. Jika gugatan anda tidak logis dan tidak terbukti, misalnya dengan adanya kenyataan bahwa anda juga melakukan pelanggaran hak cipta yang sama, maka konten terkait tidak akan saya hapus.
Kelima poin tersebut diatas rasanya cukup adil dan mudah untuk dilakukan.

DMCA asli dapat dilihat di www.google.com/dmca.html

Terima kasih atas kesediaan Anda untuk membaca halaman Sanggahan ini.

Update

Sanggahan situs ini terakhir diperbaharui hari Senin 10 Jui 2017.


0 Response to "Sanggahan"

Post a Comment